Cara Menghilangkan Jerawat dengan Putih Telur


Cara Menghilangkan Jerawat dengan Putih Telur

Cara menghilangkan jerawat dengan putih telur adalah salah satu cara menghilangkan jerawat secara tradisional dan sangat murah. Bahkan dengan putih telur, mampu untuk mengencangkan kulit wajah, sehingga terlihat segar.

Sejumlah ahli meyakini bahwa cara menghilangkan jerawat dengan putih telur dapat mengurangi kadar minyak yang ada di wajah.

Langkah-langkahnya cukup mudah:
  • Pisahkan kuning telur dan putih telur.
  • Ambil putih telurnya, kemudian dikocok hingga merata. 
  • Setelah itu olehkan putih telur tersebut ke muka.
  • Diamkan selama 15 menit. 
  • Nah, setelah itu bilas muka hingga bersih.
Cara ini dapat Anda lakukan baik setelah aktifitas seharian, atau menjelang tidur.

Tonton juga video cara menghilangkan jerawat dengan masker putih telur.



CARA MENGHILANGKAN JERAWAT DENGAN PUTIH TELUR

0 Response to "Cara Menghilangkan Jerawat dengan Putih Telur"

Posting Komentar